Tuesday, May 18, 2010

hari "H"



hmmm....
sadarkah kita, bahwa saat-saat menuju hari "H" itu, sering kali kita merasa deg-degan?
misal : hari "H" menuju akad nikah. yang terlibat pada peristiwa tersebut, tentunya merasa deg-degan dan (mungkin) terbersit pikiran-pikiran yang sebetulnya tidak penting. seperti : "haduh... bentar lagi aku mau akad nikah, lancar ga yah??" atau "hmmm.... aku mampu ga yah membina rumah tangga yang akan aku jalani ini??"

yang di atas itu hanya satu contoh saja. Masih banyak peristiwa-peristiwa lain yang membuktikan betapa "sakral"nya hari "H"

nah, gimana perasaan dan pikiran anda pada saat anda dihadapkan dengan hari "H" ?

Hal lain yang saya rasa aneh adalah:
"kenapa harus menggunakan 'H'...??"
kenapa tidak hari "T", hari "S" dan lain sebagainya?
bingung??
sama lah...
Hhehehe

2 comments: